Pasir Pengaraian, Jumat 24 Juni 2022 – Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian mengadakan Kegiatan Public Campaign dalam Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas Korupsi.
Kegiatan dimulai pada pukul 09.00 WIB dengan dipimpin oleh Ketua Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian Ibu Hendah Karmila Dewi, S.H., M.H. dan Wakil Ketua Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian Ibu Aurora Quintina, S.H., M.H. serta diikuti oleh Hakim, Serta Pegawai di lingkungan Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian