Upacara Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun

Berita

Senin, 28 Oktober 2024


Keluarga Besar Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian melaksanakan upacara memperingati hari Sumpah Pemuda ke 96 Tahun di halaman kantor Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian. Bertindak sebagai Pembina Upacara Ketua Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian Bapak Rony Suata, S.H., M.H.


Acara upacara berlangsung hikmat dan tertib sampai selesai kemudian diakhiri dengan foto bersama Keluarga Besar Pengadilan Negeri Pasir Pengaraian.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *